Sabtu, 06 Juli 2013

Cara Update Blog Yang Benar

    Cara Update Blog Yang Benar- Akhir-akhir ini saya dibingungkan bagaimana cara update blog yang benar tahu kenapa karena semua orang banyak yang berusaha menjadi nomor satu alias menang di SERP dengan metode SEO, Backlink dan beragam trik lainya.

    Namun yang jelas dari semua Cara Update Blog yang benar atau bahkan yang paling benar sekalipun, adalah dengan cara sangat sederhana sekali "yaitu sesuai dengan tujuan blog itu sendiri di buat". Percuma saja kita rutin update blog alias posting secara rutin tapi ternyata tidak sesuai dengan tujuan awal kita membuat blog tersebut.

    Semua update blog akhirnya akan salah sebab setiap tujuan membangun blog akan menggiring kita pada cara update blog yang beragam. Sebagai contoh saat kita ingin blog kita menjadi blog yang membahas bisnis online maka tentu kita harus fokus bagaimana cara agar kita selalu dapat mengupdate positngan yang terkait dengan bisnis online dan kaya akan kata kunci alias keyword yang berhubungan dengan bisnis online itu sendiri, kalau tidak ya alamat postingan blog kita akhirnya menjadi percuma saja.

    Ada beberapa tips Cara Update Blog yang mungkin dapat menjadi patokan buat saya dan anda agar bisa melakukan posting yang efektif dan efisien. Tapi perlu diingat sebelumnya bahwa apapun blog kita buatlah postingan atau artikel untuk dibaca manusia jangan hanya membuat positngan untuk dibaca google bot, ini terkait dengan kualitas blog kita di mata pembaca pada akhirnya.

    Tidak perlu panjang lebar berikut tips cara update blog yang benar yang berhasl saya kumpulkan untuk kita pelajari bersama.

  1. A. Fokuslah Menulis pada Nice atau tema yang anda kuasai

    Menjadi seorang blogger tentu sangat menarik apalagi bisa memperoleh keuntungan dengan ngeblog, tapi untuk mencapai hal tersebut seorang blogger harus memiliki karakteristik tulisan yang kuat dan membahas suatu permaslahan yang mereka kuasai. Dan tentunya ini akan terkait sekali dengan riset kata kunci, sebab dengan seperti itu anda akan mendapatkan banyak ide mendasar untuk menbuat tulisan.

    Tapi tidak harus selalau berpatokan pada kekampauan anda saat ini, ada pepatah yang mengatakan Kita tahu karena terbiasa dan belajar (saya bingung siapa yang mengatakan ini), jadi anda bisa juga meulis blog dengan sesuatu yang sebenarnya anda tidak kuasai namun karean anda terus berusaha dan mempunyai keinginan kuat untuk belajar maka anda akan menjadi seorang ahli pada akhirnya.

    Dan pada intinya dalam menentukan tema blog anda, sesuaikanlah dengan hati anda.

      B. Selalu Mencari Informasi Terbaru 

      Agar blog kita senantias menjadi blog yang bisa menjadi jujukan yang benar, anda harus mamapu menyajikan informasi yang terbaru, hangat dan populer saat ini. Sebab hal tersebut terkait dengan penerapan dari postingan anda setalah pembaca membaca tulsian anda.

Cara Update Blog
Sungguh sangat akan kecewa pembaca kita saat mereka tahu jika postingan kita walaupun berada pada urutan peratam dalam SERP tapi tidak dapat diterapkan. Tentu mereka akan kecewa, kalau hal tersebut terjadi maka bersiap-siaplah blog anda akan dikenal sebagai blog yang jadul dan tidak gaul, karena informasinya tidak up to date.

C. Buatlah Ritme Menulis

Walaupu kita sudah membuat jadwal rinci kapan akan menulsi blog, bahkan dengan kerangka tulsian sekalipun. Nmaun jiak ternyata kita tidak enjoy dalam menjalaninya tentu kita tidak akan pernah mendapatkan hasil maksimal.

Oleh karena itu buatlah ritme yang dapat membaut anda nyaman dalam menulis blog, sehingga kita bisa melakukan beragam optimasi blog dengan maksimal dan tanpa tekanan.

D. Bangun Relasi

Bangunlah relasi dengan semua orang yang berhubugnan dengan tujuan postingan anda dibuat, karena dengan seperti itu anda akan mendapatkan informasi terbaru atau bahkan anda dapat mejadi trendsetter karena anda menjadi seorang blogger yang mampu mencerna dengan baik terkait blog yang akan anda tulis.

Mungkin itu saja tulisan saya kali ini tentang Cara Update Blog Yang Benar. dan dengan seperti itu kita akan menjalani dunia blog secara nyaman tanpa beban, dan target kita akan tercapai juga.

Tidak ada komentar:

Stay Connected

Translate Lenguage